Kertapati Dusun Sejuta Rasa dan Kenangan

--
BacakoranRadarSeluma.net -
Menuju ke susukan dusun kertapati dahulu gunakan pohon kelapa sebagai alat penyeberangan air Pino Batang Aghi sebagai jembatan untuk melintas dari muara pinau ataupun dari pasar Lembak dan Pinau Buntung untuk menuju kesusukan ataupun ke dusun Tanggau Rasau. Begitupun dari Kutau dan pasar Manna apabila menuju kesusukan Kertapati akan diseberangkan oleh rakit sebagai alat penyeberangan.
Sementara Kuala pinau Susukan kertapati termasuk salah satu susukan yang telah lama didiami walaupun hanya beberapa rumah saja dan tidak banyak berubah hanya beberapa saja goresan goresan kecil sebagai penghias dan bertambahnya beberapa penduduk namun
Kertapati dusun kecil tapi dengan sejuta rasa dan kenangan dan terlebih jembatan gantung besi berdiri menambahkan kemudahan menggapai dusun krtapati.
Setelah melewati jembatan dua sungai Air Pino dari kota Manna dan jembatan Air Keghetauan anda akan melewati dusun Kertapati yang termasuk dalam wilayah administrasi Desa Tanggo Raso dimana sekarang saat menyebrang sudah terbentang jembatan besi secara permanen dan tidak perlu lagi menggunakan rakit.
"Bila melawati dusun tersebut tidak perlu mampir cukup berikan senyum sebagai pembuka,"ujar Sutan Kecik Tanggo Raso dikutif dari akun FB.(***)