Anggota Dewan Sarankan Pasang Bronjong di Kembang Mumpo
Editor: Erlin Marfiansya
|
Sabtu , 06 Apr 2024 - 09:50
Mantan anggota dprd seluma, Dirhan Joyo--radarseluma.bacakoran.co
Erwin menyampaikan abrasi sudah terjadi sejak 1 bulan terakhir ketika curah hujan sedang tinggi yang menyebabkan derasnya arus aliran sungai sehingga terjadi abrasi.
saat ini abrasi pun telah mengikis pondasi rumah. Bahkan bukan hanya rumah saja abrasi tersebut juga mengancam terjadinya putus jalan raya.