Jokowi Tanggapi Daftar OCCRP 2024 hingga KPK Siapkan Bukti Kuat Keterlibatan Hasto dalam Kasus Harun Masiku

Jokowi Tanggapi Daftar OCCRP 2024 hingga KPK Siapkan Bukti Kuat Keterlibatan Hasto dalam Kasus Harun Masiku--
"Mengelak walaupun jadi tersangka itu diperbolehkan atau dipersilakan, berbohong itu silakan, hak ingkar betul. Namun, tetap kita harus menyajikan informasi atau dokumen atau keterangan yang kita miliki, sehingga yang bersangkutan itu tidak bisa lagi mengelak," kata Direktur Penyidikan KPK, Asep Guntur di Jakarta, Senin (30/12/2024).
Isu politik dan hukum terkini di Beritasatu.com didominasi mengenai kabar Jokowi yang disebut masuk dalam daftar OCCRP 2024. Namun, Jokowi menanggapi dengan santai tuduhan itu dan meminta bukti konkret.
BACA JUGA:Polri Mutasi 734 Pati dan Pamen, Kapolda Sumbar Digeser dan 5 Polwan Jadi Kapolres
BACA JUGA:Kasus 18 Polisi Peras WNA, Mabes Polri Tegaskan Sidang Etik Tetap Digelar Pekan Ini