Awal Agustus, Dinas LHK Bengkulu Selatan Salurkan Ribuan Bibit Buah Kepada Masyarakat, Gratis

Rabu 03 Jul 2024 - 11:39 WIB
Reporter : Muchtar Ilyas
Editor : Zeni Sesnita

Untuk ibit tersebut sudah berlabel biru dan terjamin kualitasnya. Bahkan, saking berkualitasnya, bibit sebelum ditebar ke wadah polybag sudah dikarantina dulu. Untuk memanfaatkan bibit sebaik mungkin agar nanti bisa menikmati hasilnya,"beber Haroni.

 

 

Sementara itu, mengenai teknis pembagian bibit tidak akan dilakukan secara kelompok. Melainkan, bibit akan langsung disalurkan kepada masyarakat individu yang memang butuh. Kendati demikian, setiap masyarakat yang mengambil bibit dari DLHK nantinya, wajib memenuhi syarat dan ketentuan yang telah ditetapkan. "Menghindari masyarakat ambil bibit berulang-ulang, maka semuanya akan kami data,"demikian Haroni.(yes)

 

Kategori :