Kue Sempret Jadul, Camilan Tradisional yang Selalu Menggoda Selera
Jumat 07 Mar 2025 - 11:15 WIB
Reporter : Zeni Sesnita
Editor : Zeni Sesnita
Kue sempret jadul bukan hanya sekadar camilan, tetapi juga simbol dari kekayaan budaya kuliner Indonesia. Dengan resep yang mudah dan bahan yang sederhana, kue ini dapat dinikmati oleh siapa saja.