Radar Seluma.Bacakoran,co

Sampah Berserakan, di Tebat Gelumpai

DLHK Terlibat Bersihkan Sampah di Tebat Gelumpai--

"Sungai dan tebat dipenuhi sampah menciptakan pemandangan yang tidak menyenangkan. Maka dari itu, minta betul masyarakat tidak buang sampah sembarangan,"pungkas Haroni. Ia berharap pengujung Tebat Gelumpai agar buang sampah pada tempatnya dan tidak buang sampah ke dalam air yang menyebabkan air digenangi sampah serta dapat merusak pemandangan. "Betul-betul minta sampah jangan dibuang ke dalam Tebat Gelumpai dan juga sungai air Manna, karena dapat mencemari lingkungan,"demikian Haroni.

 

Sementara itu, Bupati Gusnan Mulyadi,SE.MM mengatakan sangat perihatin dengan sampah dibuang oleh orang-orang yang tidak bertanggungjawab, dan jadikan Tebat Gelumpai sebagai tempat wisata dan jadikan Tebat Gelumpai bersih sampah.

 

"Setelah kami bersihkan dengan cara gotong royong dengan petugas DLHK. Maka sekarang terlihat bersih air Tebat Gelumpai,"ucap Gusnan.

 

Untuk para pengunjung, para pemancing ataupun warga sekitar area tebat. Mari sama-sama jaga kebersihan dimulai dengan tidak membuang sampah sembarangan. Apalagi dengan sengaja membuang sampah ke dalam sungai.  "Insya Allah dalam waktu dekat akan memaksimalkan tebat untuk menjadi Destinasi wisata baru di dalam Kota,"gumam Gusnan.(yes)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan