Radar Seluma.Bacakoran,co

Tingkatkan Ketahanan Pangan, TNI Bantu Petani Bersihkan Lahan

Serka Wakimin Babinsa Koramil 05 Kayu Kunyit Wilayah Batu Kuning Kecamatan Pasar Manna Kodim 0408 BS/K--

 

 

Bacoan Jemo Kito - Dalam rangka melaksanakan program Pemberdayaan Prajurit dan Masyarakat agar hasil pertanian Produktif. Serka wakimin Babinsa 05 Kayu Kunyit Manna Wilayah desa Batu Kuning kecamatan Pasar Manna Kodim 0408 BS/K melaksanakan penanaman jagung, padi dan sekaligus pembersihan lahan.

BACA JUGA:Ilmuan Tengah Kembangkan Vape Sebagai Pengganti Pil

 

 

"Pendampingan yang dilakukan ini merupakan salah satu tugas pokok dari aparat teritorial yang ada di wilayah untuk membantu masyarakat menyelesaikan masalah dan juga membantu meningkatkan ketahanan pangan yang ada di wilayah binaan masing-masing,"ungkap Wakimin.

BACA JUGA:Dalami Kasus Tukar Guling, Kejaksaan Negeri Seluma Turunkan Tim Ahli

 

 

Diakui Wakimin, kegiatan ini bukan hanya dilakukan dirinya semata, bahkan kepala Desa Batu Kuning Melian Lutfi ikut serta membantu distribusikan air ke lahan sawah agar tanaman selalu bersih dan tanaman tidak kekurangan air.

 

"Perawatan dan penyemprotan dilakukan di sekitar tanaman untuk mencegah tanaman  terserang hama ulat daun dengan usia tanam kurang lebih 2 bulan atau 3 hari,"ucap Wakimin.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan