Mengenal Festival Tabut Bengkulu
Editor: Zeni Sesnita
|
Senin , 08 Jul 2024 - 11:43
Tabut--
Rangkaian prosesi upacara Tabut terdiri dari doa memohon keselamatan/pamit rajo agung, mengambik tanah, duduk penja, menjara, meradai, arak Penja, arak sorban, gam, tabut naik pangkek, arak gedang, soja, tabut tebuang, cuci penja dan doa penutup. Keseluruhan rangkaian upacara Tabut ini juga bercerita mengenai proses ditemukannya jasad atau potongan bagian tubuh Al-Husein yang mati syahid di Padang Karbala.