Radar Seluma.Bacakoran,co
Banner BI

Manfaat Kolang-Kaling untuk Kesehatan dan Gaya Hidup Sehat

Kolang-kaling --

7. Menjaga Kesehatan Jantung

Kandungan kalium dalam kolang-kaling berperan dalam menjaga tekanan darah tetap stabil. Kalium membantu menyeimbangkan kadar natrium dalam tubuh. Seingga dapat mengurangi risiko hipertensi dan penyakit kardiovaskular lainnya.

8. Membantu Menurunkan Berat Badan

Kolang-kaling rendah kalori dan lemak, tetapi kaya akan serat dan air. Sehingga cocok untuk diet penurunan berat badan. Mengonsumsinya dapat memberikan rasa kenyang lebih lama, sehingga mengurangi keinginan untuk makan berlebihan.

 

Cara Mengolah Kolang-Kaling dengan Sehat

Untuk mendapatkan manfaat maksimal dari kolang-kaling, sebaiknya mengolahnya dengan cara sehat. Hindari penggunaan gula berlebih saat membuat manisan kolang-kaling. Pilihan terbaik adalah merebusnya dengan daun pandan atau kayu manis agar tetap lezat tanpa tambahan gula berlebihan.

Kolang-kaling bukan hanya sekadar camilan lezat, tetapi juga memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Dari menjaga pencernaan, memperkuat tulang, hingga mendukung kesehatan jantung, kolang-kaling layak dimasukkan dalam menu harian anda. Dengan cara pengolahan yang sehat, buah ini bisa menjadi pilihan makanan bergizi bagi siapa saja yang ingin menjalani gaya hidup sehat.(ctr)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan