10 Manfaat Jus Jambu
--
8. Menurunkan tekanan darah
Selain menurunkan kadar kolesterol, jus jambu juga bisa menurunkan tekanan darah tinggi berkat kandungan antioksidan dan mineral di dalamnya, seperti kalsium dan kalium.
9. Mencegah penyakit kardiovaskuler
10. Mencegah anemia
Sebelum mengolah jus jambu, kamu perlu memilih buah jambu segar yang sudah matang. Jangan lupa untuk mencuci bersih buah jambu dan mengeluarkan bijinya sebelum dimasukkan dalam blender.
Untuk mendapatkan manfaat jus jambu di atas secara optimal, kamu sebaiknya tidak menyaring ampasnya setelah memblendernya, ya. Ini penting untuk menjaga jumlah serat dan nutrisi dalam jus jambu tetap tinggi.
