"Kita juga sudah komunikasi dengan kawan-kawan PPK dalam hal pendistribusian logistik nanti ke TPS yang mungkin jalannya rusak atau sulit dijangkau sehingga perlu kendaraan khusus," urainya.
"Setelah selesai didistribusikan, kami berharap masyarakat dapat memanfaatkan pesta demokrasi lima tahunan ini dengan mendatangi tempat pemungutan suara (TPS) untuk menggunakan hak pilihnya sesuai dengan hati nurani," harapnya.
Kategori :