Wisata di Palembang Air Terjun Bidadari bisa ditempu naik kendaraan bermotor selama 15 menit dari Kota Lahat. Setelah sampai di Desa Karang, harus melanjutkan perjalanan dengan jalan kaki melintasi kebun kopi, lalu masuk ke hutan selama 30 menit.
11. Arung Jeram Sungai Manna dapat Moms jadikan sebagai salah satu tujuan wisata saat berlibur di kota Palembang. Arung jeram Sungai Manna ini terletak di kecamatan Tanjungsakti, Palembang.Tempat wisata ini menyediakan paket arung jeram yang dapat sesuai dengan kemampuan berdasarkan tingkat kesulitan. Arung jeram ini termasuk dalam salah satu wisata adrenalin di kota Palembang, maka tak heran jika banyak wisatawan yang terus berdatangan setiap harinya.
12. Taman Celosia Spring Hill berada di Jalan Letjen TNI Dr. H Ibnu Sutowo, Talang, Alang-alang Lebar, Palembang. Jam buka taman ini mulai pukul 07:00 – 17:30 dari Senin sampai Minggu.
13. The Amazing Waterpark Citra Grand sangat luas karena lebih dari 3,5 hektar.
Wahana di waterpark ini sendiri ada sangat banyak, rasanya seharian penuh baru akan cukup untuk merasakan semuanya.
14. Air Terjun Curup Maung
memiliki keindahan alam yang sangat menakjubkan, dan dapat menjadikan wisata air terjun ini sebagai salah satu tempat wisata saat berkunjung di kota Palembang.
Perlu diketahui bahwa tempat wisata di Palembang ini memiliki pemandangan yang sangat indah dan tak kalah dengan lainnya. Untuk harga tiketnya, yaitu Rp2.500 per oran berada di Atung Bungsu, Dempo Selatan, Trans SP II Padang Muara Dua, Gumay Ulu, Kota Pagar Alam, Sumatera Selatan. 15. Tugu Belido dianggap sebagai Ikon wisata terbaru di kota Palembang, tugu dengan patung ikan belido perak ini mulai banyak dikunjungi warga saat malam menjelang, berada di 19 Ilir, Kecamatan Bukit Kecil, Kota Palembang, Sumatera Selatan