Radar Seluma.Bacakoran,co

TKD Terima SKA dari Bupati

pembagian SK oleh Bupati BS--radarseluma.bacakoran.co

 

BENGKULU SELATAN - Bupati Gusnan Mulyadi,SE.MM bagikan SK Tenaga Kesehatan Desa (TKD) bersama Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Bengkulu Selatan, Didi Ruslan M.Si tidak lain adalah untuk memenuhi pelayanan kesehatan agar masyarakat  lebih mudah mendapatkan pelayanan.

 

"Saya ingatkan bahwa profesi yang menuntut saudara untuk senantiasa berperilaku profesional dalam pelaksanaan pelayanan masyarakat, pelaksanaan pembangunan dan pemerintahan,"ungkap Gusnan.

 

Ia menyebut penyesuaian tempat tugas merupakan hal yang lumrah serta pernyataan yang telah dibuat tentang siap ditempatkan sebagai pelayan masyarakat.

 

"Tenaga Kesehatan Desa mempunyai tugas membantu Kepala Dinas dalam menangani urusan yang meliputi urusan peningkatan upaya kesehatan masyarakat,"pungkas Gusnan.

BACA JUGA:Terdakwa Sekwan Seluma DIkenakan Pasal Berlapis, Dugaan Mark Up Terbukti?

BACA JUGA:Bupati Gusnan Minta RSUHD Berikan Pelayanan Terbaik Bagi Lapisan Masyarakat

BACA JUGA:Bupati Gusnan Gelar Halal Bihalal Lintas Sektoral, Jalin Silahturahmi dan Tingkat Solidaritas

Menurut Gusnan TKD penting hadir di Desa, karena TKD sangat berperan penting dalam percepatan pelayanan untuk masyarakat yang sakit. Maka dari itu, fungsikan TKD namun pemerintah desa harus sport agar program dapat berjalan.

 

"Hadirnya TKD membangun masyarakat hidup sehat, dimana TKD merupakan program kami untuk meningkatkan pelayanan perima, ini sudah diloncing beberapa tahun yang lalu, TKS"pungkas Gusnan.

Tag
Share