4 Manfaat Daun Kelor untuk Kesehatan

Jumat 22 Nov 2024 - 11:32 WIB
Reporter : Zeni Sesnita
Editor : Zeni Sesnita

 

 

 

Koranradarseluma.net - Daun kelor memiliki banyak vitamin dan mineral penting yang dibutuhkan oleh tubuh. Pasalnya, daun ini mengandung kalsium dan vitamin C yang tinggi. Selain itu, daun kelor juga mengandung vitamin E, potasium, zat besi, dan magnesium yang merupakan mikronutrien yang penting bagi tubuh.

BACA JUGA:Wujudkan Suwasembada Pangan, Distan Ajak Petani Maksimalkan Lahan Pertanian

 

 

Tidak cukup sampai di situ, kandungan daun kelor juga diperkaya oleh antioksidan, yaitu zat yang melindungi sel dari kerusakan karena paparan radikal bebas. Antioksidan juga berperan dalam menjaga kestabilan tekanan darah dan kolesterol dalam tubuh. Berkat berbagai kandungan tersebut, daun kelor memiliki sejumlah manfaat untuk kesehatan tubuh, di antaranya:

BACA JUGA:IDI BS Gelar Turnamen HUT 60 HKN

 

 

1. Membantu Menurunkan Kadar Gula Darah

Salah satu manfaat daun kelor untuk kesehatan adalah membantu menurunkan kadar gula darah. Beberapa bahan yang terkandung pada daun kelor diketahui dapat membantu tubuh dalam memproses gula secara lebih baik. 

 

2. Menurunkan Risiko Kanker

Kategori :

Terkait

Jumat 22 Nov 2024 - 11:32 WIB

4 Manfaat Daun Kelor untuk Kesehatan